Subscribe:

Pages

Sunday, February 13, 2011

Menghapus Blog (Blogspot)


Beberapa waktu yang lalu sudah saya posting cara membuat blog di blogspot, dan sekarang akan saya jelaskan bagaimana cara meghapus blog di blogspot. Ada banyak hal yang menjadi alasan untuk menghapus blog, misalnya blog sudah tidak pernah di update, isi blog di rasa menggangu kehidupan pembuat, dan masih banyak lagi alasan menghapus blog.

Hemat saya sebelum mulai menghapus blog secara permanen sebaiknya di pikirkan kembali, untung dan ruginya jika blog anda dihapus. Jika anda merasa telah mantap dan siap lahir batin maka berikut ini cara menghapus blog di blogspot :

1.      Buka http://blogger.com, untuk kemudian masuk ke akun anda dengan mengisikan user ID dan password

2.      Pada menu dashboard pilih Setting-basic

  
3.      Pada bagian blogs tool klik Delete Blog

 

4.     Setelah itu akan muncul halaman untuk mengkonfirmasi penghapusan blog Anda.  Sebelum menghapus blog, Anda bisa terlebih dahulu mengekspor isi blog Anda.

5.      Klik tombol delete this blog.

Dengan menyelesaikan langkah kelima tadi maka Blog anda sudah terhapus. Apabila anda berniat membuat blog lagi maka anda dapat masuk dengan user ID dan Password yang sama. Semoga Bermanfaat

0 komentar:

Post a Comment